Harga Tiket Pesawat Murah dari Denpasar (Bali) ke Juanda Surabaya
Promo penerbangan di menit terakhir terpopuler
Merasa spontan? Tidak ada kata terlambat untuk memesan perjalanan. Berikut ini pilihan kami untuk penerbangan menit terakhir yang terbaik ke Surabaya...- Min, 21 JunDPSSUBIndonesia AirAsiaTidak langsungSekali jalan dari Rp 325.386
- Jum, 5 JunDPSSUBIndonesia AirAsiaTidak langsungSekali jalan dari Rp 352.070
- Sen, 1 JunDPSSUBIndonesia AirAsiaTidak langsungSekali jalan dari Rp 352.555
Penerbangan langsung ke Juanda Surabaya
Ingin terbang tanpa henti ke Juanda Surabaya? Kami akan membantu menemukan rute yang paling cocok untuk Anda.
- RATA-RATA WAKTU PENERBANGAN1 jam 4 menit
- PENERBANGAN PULANG LANGSUNG TERMURAHRp 615839
- RATA-RATA PENERBANGAN PER PEKAN162
Informasi penerbangan dari Denpasar (Bali) ke Juanda Surabaya
Tarif pulang-pergi termurah di bulan lalu |
Rp 615.838 |
Maskapai penerbangan langsung |
8 |
Penerbangan per pekan |
130 |
Rata-rata waktu penerbangan, total jarak 303 kilometer |
0 jam 50 menit |
Maskapai penerbangan terpopuler di bulan lalu |
Lion Air |
Juanda Surabaya |
1 bandara |
Pertanyaan umum
Tiket Pesawat Bali ke Surabaya
Sebagai destinasi wisata, Bali menyediakan berbagai akomodasi dan transportasi yang mumpuni untuk wisatawan. Salah satunya dengan memberikan kemudahan akses dari Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali ke Juanda Surabaya. Hal-hal apa saja yang harus dipersiapkan sebelum membeli tiket pesawat Bali ke Surabaya? Yuk, cari tahu di sini!
Apa Saja Maskapai yang Terbang dari Bali ke Surabaya?
Airport Asal |
Airport Tujuan |
Transit |
Maskapai |
Jadwal Penerbangan |
Jam Penerbangan |
Terminal |
|
Setiap hari |
10.15, 12.15, 16.00, 16.40 |
1 |
|||
|
Setiap hari |
19.45, 09.45, 13.35 |
2 |
|||
|
Setiap hari |
07.00, 08.25, 12.50, 20.00 |
1 |
|||
Solo |
Setiap hari |
07.20 |
||||
|
Setiap hari |
17.00, 17.20, 18.10 |
1 |
Bagaimana cara mendapatkan tiket pesawat termurah dari Bali ke Surabaya?
Untuk memperoleh tiket pesawat murah dengan harga promo, Anda bisa memanfaatkan layanan info harga di web Skyscanner. Jika mengunduh aplikasi Skyscanner, informasi mengenai Bulan Termurah atau perubahan harga lebih mudah didapatkan. Selain itu, beragam berita terkini pun bisa diakses melalui aplikasi tersebut. Supaya memperoleh informasi lengkap, simak penjelasannya di Strategi Mencari Tiket Pesawat Murah Walau Tidak Sedang Promo.
Apa Saja Perbedaan Antara Bali dan Surabaya?
|
Bali |
Surabaya |
Mata Uang |
Rupiah |
Rupiah |
Waktu |
WITA + 1 jam |
WIB |
Cuaca/iklim |
Bali merupakan daerah beriklim tropis dengan suhu rata-rata 26-27 oC. Saat bulan November-Desember, curah hujan di Bali mencapai 300 mm. Ketika musim kemarau, tingkat kelembapan berkurang hingga 55%.
|
Suhu tahunan di Surabaya sekitar 23-33 oC. Kota ini pun memiliki iklim tropis dan dua musim. Sama seperti di Bali, curah hujan tertinggi di Surabaya jatuh pada bulan November-Desember. Namun, curah hujannya lebih rendah daripada di Bali, sekitar 200 mm. |
Perkiraan biaya |
Biaya hidup di Bali tergolong tinggi dengan asumsi rata-rata Rp3.000.000 per bulan. Jika Anda makan di restoran, biaya yang dihabiskan minimal Rp50.000 per orang. Bahkan, satu cangkir kopi luwak dibanderol dengan tarif minimal Rp22.000. Meski begitu, harga jajanan di sana cukup terjangkau, sekitar Rp4.000 per jenis. |
Selisih biaya hidup di Surabaya dan Bali sangat jauh. Untuk tinggal di kota pahlawan ini, Anda hanya memerlukan biaya Rp1.000.000-2.000.000 per bulan. Tarif murah juga berlaku di restoran. Satu porsi makanan dibanderol rata-rata Rp20.000 per orang. Sementara di kafe, secangkir kopi dari berbagai jenis dijual dengan harga rata-rata Rp18.000. |
Apa Saja Pilihan Moda Transportasi dari Pusat Kota di Bali dan Surabaya ke Bandar Udara Ngurah Rai Bali?
Antara Pusat Kota di Bali dan Bandar Udara Ngurah Rai |
Antara Pusat Kota Surabaya dan Bandar Udara Juanda |
Taksi Bus Damri Rental mobil |
Taksi Bus Damri Transportasi online |
Apa Saja Pilihan Hotel di Kota Surabaya?
Harris Hotel & Convention Gubeng
Hotel Harris terletak di Jalan Bangka 18, Kota Surabaya. Penginapan bintang 4 ini berdekatan Monumen Kapal Selam dan Monumen Bambu Runcing. Jika ditempuh dengan berkendara, Anda hanya butuh waktu 12 menit untuk tiba di tempat wisata tersebut. Selain itu, lokasi hotel juga tidak jauh dari pusat perbelanjaan, seperti Grand City Surabaya, World Trade Center, dan Tunjungan Plaza.
Harris Hotel menyediakan 190 kamar yang dilengkapi fasilitas modern, antara lain AC, TV LED, saluran TV premium, dan minibar. Penginapan ini pun menawarkan pusat bisnis, layanan laundry, ruang konferensi, tempat rapat, dan kolam renang. Untuk kebutuhan bersantap, hotel telah menyiapkan restoran dan kafe dengan layanan 24 jam.
The Alana Surabaya merupakan hotel bintang 4 yang berada di pusat Kota Surabaya. Penginapan tersebut dikelilingi beberapa tempat rekreasi, antara lain Kebun Binatang Surabaya, Royal Plaza, dan City of Tomorrow. Jarak tempuh dari hotel ke Bandara Juanda pun hanya 20 menit. Di samping itu, The Alana Hotel berdekatan dengan Stasiun Gubeng dan Pasar Turi. Untuk tiba di sana, Anda butuh waktu 15 menit saja.
Hotel The Alana Surabaya menyiapkan 242 kamar dengan desain kekinian. Adapun fasilitas yang disematkan dalam kamar, antara lain WiFi gratis, TV LED, AC, ruang duduk, dan kulkas. Sementara itu, fasilitas umumnya terdiri kolam renang, bar, restoran, kafe, dan penitipan bagasi. Ada pula layanan untuk kegiatan bisnis, meliputi ruang rapat, konferensi, dan penyewaan komputer.
Shangri-La Hotel berlokasi di Jalan Mayjen Sungkono 120, Kota Surabaya. Penginapan berbintang 5 ini terletak di kawasan bisnis. Jarak tempat menginap dan Mal Ciputra hanya 8 menit. Tak jauh dari hotel juga terdapat Museum Mpu Tantular. Area wisata itu bisa dicapai dalam waktu 36 menit dengan berkendara.
Shangri-La Hotel Surabaya menawarkan 749 kamar bertema klasik dengan sentuhan desain kekinian. Fasilitas di dalam kamar terdiri dari kasur rendah alergi, AC, lemari es, minibar, tirai kedap cahaya, dan setrika. Adapun layanan yang diberikan untuk setiap kamar, yaitu laundry hingga pemesanan makanan.
Apa Saja Rute-Rute Populer Lainnya dari Bali dan Surabaya?
Dari Bali |
Dari Surabaya |
Harga yang ditunjukkan di laman ini hanya merupakan estimasi harga terendah. Yang ditemukan dalam 45 hari terakhir.